Kamis, 05 Februari 2015

Nirmana 3D dari plastisin

Share it Please
Tugas nirmana 3D semester 2, Januari 2015
Dosen : Andi Harisman

#Nirmana3D

tugas nirmana, aliran yang mengalir seperti air. terdiri dari geometrik(tegas) dan organik(abstrak, tidak meniru suatu bentuk apapun).

pak Andi Harisman yang sedang menilai tugas Trial and Error

edisi narsis bersama karya
organik nirmana 3D
tampak samping organik nirmana 3D

ada juga yang ditambahkan elemen lain yang kami sebut alien, yakni bahan yang sangat berbeda dari plastisin / lilin mainan itu sendiri (tidak menggunakan bahan PLASTIK)
disini saya menggunakan korek api dari kayu dan rambutan kering untuk tugas yang geometri. 

bersama alien geometri nirmana 3D
tampak samping bersama alien geometri nirmana 3D
sedangkan yang satunya menggunakan kalung dari bahan metal dan peluru/bullet untuk aliennya.

organik bersama alien nirmana 3D
tampak samping organik bersama alien nirmana 3D

2 komentar:

Followers

Follow The Author